20 Mei 2013

Resident Evil: Revelations

[GAME WAJIB]

Menyingkap sebuah alur cerita terbaru franchise ternama ini, Resident Evil: Revelations membawa pemain menginvestigasi ancaman yang berada di sebuah kapal terdampar. Pemain harus bertahan hidup selagi menjelajah lingkungan gelap dan sempit.

Bersetting di tahun 2005, terjadi di antara peristiwa Resident Evil 4 dan Resident Evil 5. Aksi pemain bertumpu pada anggota BSAA Jill Valentine dan seorang karakter baru Parker Luciani. Berdua, mereka dikirim untuk mencari Chris Redfield, yang keberadaannya terakhir diketahui ada di sebuah kapal. Bukannya kapal kosong, malah penuh dengan berbagai ancaman di tiap sudut. Berbagai musuh baru yang muncul dari kegelapan.

*RE: Revelations awalnya diproduksi untuk handheld Nintendo 3DS dan mendapat tanggapan yang lebih baik dibanding RE 6 oleh para penggemar Survival Horror. Kini Capcom mengeluarkan versi HD untuk konsol.

gambar dari IGN





video

Game Info
Konsol: PlayStation 3
Judul: Resident Evil: Revelations
Genre: Action
Rating: Dewasa. 18 Tahun ke atas
Pub. / Dev.: Capcom
Ukuran: 11.27 GB
CFW 3.55: Ya

Related