Dari debu tambang emas hingga ke jejak lumpur di bar, Call of Juarez: Gunslinger adalah rumah bagi pecinta cerita Wild West. Saksikan perjalanan yang penuh kekerasan dari seorang pemburu hadiah berhadapan dengan penjahat ternama. Petualangan ini akan membawa pemain bertemu dengan legenda Wild West seperti Jesse James dan Billy the Kid.
gambar dari xbox.com
video